Luka Dekubitus

Luka Dekubitus adalah luka akibat tekanan berkepanjangan pada kulit dan jaringan di bawahnya, umumnya terjadi pada pasien dengan mobilitas terbatas, seperti yang terbaring lama di tempat tidur atau menggunakan kursi roda. Luka ini sering muncul di area tulang menonjol, seperti punggung, tumit, dan pinggul, dan dapat berkembang menjadi luka yang dalam jika tidak ditangani dengan baik.

Manfaat Layanan Wound Reconstruction Surgery untuk Luka Dekubitus

Mempercepat Penyembuhan

Prosedur bedah membantu menutup luka dengan teknik rekonstruksi jaringan, mengurangi risiko infeksi dan komplikasi.

Mengembalikan Fungsi dan Estetika

Dengan metode seperti flap surgery atau skin grafting, jaringan yang rusak diganti untuk meningkatkan kenyamanan dan penampilan kulit.

Mengurangi Risiko Kekambuhan

Rekonstruksi memperbaiki struktur jaringan di sekitar luka, membantu mencegah tekanan berulang di area yang sama.

Meningkatkan Kualitas Hidup

Dengan pemulihan yang lebih baik, pasien dapat lebih leluasa bergerak dan mengurangi rasa sakit akibat luka kronis.

Konsultasi & Reservasi Layanan Hubungi:

×